Anggota DPRD Provinsi Jambi Kembali Diperiksa KPK

Kerincitime.co.id, Berita Jambi – Pagi tadi anggota DPRD Provinsi Jambi kembali diperiksa oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) RAPBD Provinsi Jambi 2018 dan Dugaan kasus gratifikasi, Selasa (19/3) sekitar pukul 09.00 Wib di Mapolda Jambi. Menurut sejumlah sumber terpercaya yang engan menyebutkan namanya itu mengatakan pemeriksaan akan di lakukan selama tiga … Continue reading Anggota DPRD Provinsi Jambi Kembali Diperiksa KPK