HOT NEWSHukumKerinciPariwisata/Budaya

Dewan Akan Panggil Pihak Dinas Dan Pengelola Objek Wisata

Berita Kerinci, Kerincitime.co.id – Mencuatnya kasus pungli di sejumlah objek wisata di kerinci mendapat perhatian banyak pihak, bahkan anggota DPRD Kerinci Jondil berjanji akan memanggil pihak dinas pariwisata dan pengelola objek wisata.

“Kita akan panggil pihak dinas pariwisata dan pengelola objek wisata” ungkap Jondril kepada kerincitime.co.id.

Selain dipanggil oleh DPRD sejumlah kalangan juga meminta agar di laporkan ke penegak hukum.

“Harus dilaporkankan ke polisi, perbuatan ini bisa dipidana” tegas john afriza LSM Akbar kepada kerincitime.co.id. (cr1)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button