HOT NEWSJambiKerinciSungai Penuh
Trending

Kereen,, Seluruh Karyawan DEJ Convention Hall Menggunakan Face Shield

Kerincitime.co.id –  Berita Sungai Penuh, untuk turut serta memutus rantai penyebaran virus covid 19.Dej Convention Hall mewajibkan seluruh karyawan menggunakan  Face Shield untuk melindungi seluruh karyawan yang bekerja dari dampak Virus Covid 19 tersebut.

bukan hanya itu saja, bahkan setiap pengunjung yang hendak masuk juga di wajibkan menggunakan Hand Sanitizer yang sudah di sediakan oleh Team Manajemen untuk seluruh konsumen yang berkunjung ke DEJ CH.

Barista DEJ CONVENTION HALL
Barista DEJ CONVENTION HALL

hal demikian tentu saja akan memberi dampak kenyamanan bagi pelanggan yang berkunjung ke DEJ CH, baik yang mengunjungi Coffee Hall D & F , Dej Store Apparel, dan DEJ Hall. sebab seluruh konsumen yang akan mengunjungi DEJ CH akan di cek suhu tubuh menggunakan Thermogun dan di wajibkan menggunakan Hand Sanitizer.

Baca juga:  Di IAIN Kerinci Ada Beasiswa Tahfizh

sedangkan para karyawan yang bertugas pada saat itu juga di wajibkan mengecek suhu tubuh sebelum bekerja, menggunakan Hand Sanitizer dan Face Shield sebagai tindakan mematuhi Protocol Covid 19.

Keamanan Hall DEJ CH
Keamanan Hall DEJ CH

“ini manajemen untuk kenyamanan pelanggannya kereen, melebihi dari bank, sampai pakai Face Shield dan Hand Sanitizer, sebelum kita duduk tempat duduk dan meja di bersihkan , padahal meja dan temapt duduk sudah sangat bersih tapi kembali di bersihkan. jadi ketika masuk rasa was-was kita juga berkurang, tempatnya nyaman pelayanannya juga super perfect. semoga manajemen yang seperti ini juga bisa di ikuti oleh usaha-usaha lainnya. dan semoga bisa di pertahankan pelayanan DEJ CH. pungkas wawan salah satu pengujung D & F Coffee Hall.

Baca juga:  Silaturahmi WIM dengan Kapolres Kerinci AKBP. M.Mujib,SH.,SIK

menurut pantauan media ini di lapangan, DEJ CH memang menjadi sasaran tempat nongkrong masyarakat Kota Sungai Penuh dan Kabupaten Kerinci yang lagi Hits sampai hari ini(07/07).

(red)

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button