Kerinci

Ada Patroli Titik Api Malam Hari Di Kerinci

patroli-titik-apiKerincitime.co.id, Kerinci – Babinsa Ramil Danau Kerinci patroli malam hari menjaga Hutan jangan terbakar. Patroli ini dilaksanakan Selasa 21/9 mulai pukul 20.30 wib.

Pelaksanaan Patroli Karhutla (Kebakaran Hutan dan Lahan di wilayah Ramil 417-05/Danau Kerinci, tepatnya di Desa Tanjung Batu Kec. Keliling Danau Kab. Kerinci.

Patroli malam hari dilaksanakan oleh 3 orang Babinsa dan masyarakat yang di pimpin oleh Serma Mujahirin, sepanjang menelusuri daerah yang dianggap rawan kebakaran hutan dan lahan brrsama-sama dengan masyarakat, alhasil belum di temukan adanya titik Api (Hot spot).

Setelah patroli dilaksanakan Babinsa dan masyarakat kembali ke rumahnya masing-masing. “patroli malam ini kita sudah laksanakan, tidak kita temuakan titik api” ungkap Babinsa kepada kerincitime.co.id. (adv)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button