HOT NEWSSungai Penuh

Hadiri HUT Kerinci Time Ke 12 Tahun, Wako Ahmadi Kukuhkan Organisasi WIM

Kerincitime.co.id, Berita Sungai Penuh – Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir menghadiri 12 Tahun Kerinci Time, Sabtu (23/12) di DEJ Convention Hall.

Di Hari Jadi 12 Tahun Kerinci Time ini juga digelar pengukuhan Organisasi Wartawan Indonesia Maju (WIM).

Tanpak Hadir mengikuti, Para Forkompinda, Ketua KPU dan organisasi Wartawan/Wartawati seluruh Kota Sungai Penuh Kabupaten Kerinci.

Wako Ahmadi Zubir menyampaikan apresiasi dan penghargaan atas sumbangsih dan dedikasi PT. kerinci Time bagi Kemajuan Kota Sungai Penuh.

“Mudah-mudahan kedepannya Kerinci Time dapat mengepakkan sayapnya lebih luas baik skala nasional maupun internasional,”. ungkap Wako Ahmadi.

Wako Ahmadi juga mengatakan kepada Organisasi Wartawan Indonesia Maju yang baru sudah dikukuhkan untuk kompak dan menjaga persatuan serta kesatuan. Baik bersama Pemerintah Daerah maupun elemen lainnya.

“Semoga sinergitas kaloborasi yang dibangun nanti akan melahirkan inspirasi untuk pembangunan dan kesejahteraan masyarakat Kota Sungai Penuh”. ucapnya.

Berikut susunan struktur organisasi WARTAWATI INDONESIA MAJU ( W I M) :

Dewan Penasehat

-MARTONO

-ZARMAN EPENDI

Dewan Pembina

– EDIA SATRIA

– TONI EVALDI

Ketua

HARIZA EMIYATI  ( Koran Sakti )

Wakil Ketua

ELDA FEBRIANI  ( Lintas Pena, Titah News )

Sekretaris : MERLIYAH ( Inspirasi Jambi ) & YAYA FITRIA (Detik Berita)

Bendahara : MAILISNA (Lugas Tuntas Media)

Wakil Bendahara : Revina ( Harianteks)

Wakil Ketua Bidang Hukum dan Investigasi : EKA TRIYUNI  (Sergap Rebond.id )

Wakil Ketua Bidang HUMAS : YELLI NAITI  (Beo.co.id)

Wakil Ketua Bidang Pendidikan, Sosbud, Par : REFI EVRITA (Jurnal Polisi Pos)

Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan Masyarakat : LENI MARYENTI ( Berita Jambi.co)

Wakil Ketua Bidang Organisasi :

HESTI  (Andalas News )

(red)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Back to top button