HOT NEWSSungai Penuh
Puluhan Hektar Bukit Sentiong Sungai Penuh Terbakar
Kerincitime.co.id, Sungai Penuh – Bukit Sentiong Desa Sungai Akar Kota Sungai Penuh terbakar, kebakaran terjadi minggu pukul 11.30 WIB. Jumlahnya mencapai puluhan hektar.
Informasi yang dihimpun kebakaran tersebut disengaja oleh orang yang tidak bertanggung jawab, terlihat kobaran api melalap padang ilalang, semak-semak dengan mudah terbakar.
Warga setempat bu Beti mengungkapkan bahwa kebakaran di Bukit Sentiong sejak tadi siang, belum ada pertolongan dari pemadam” ungkapnya.(cr1)