Kerinci
Kodim Kerinci Terus Lakukan Serbuan Teritorial
Berita Kerinci, Kerincitime.co.id – Koramil 417-02/Gunung Raya dengan para Babinsanya (Bintara Pembina Desa) bersama-sama dgn PPL dan PPPK melaksanakan kegiatan Pembagian Bibit Kacang Kedele kepada Kelompok Tani dan di lanjutkan dengan penananman perdana di Desa Lubuk Paku Kec. Batang Merangin Kab. Kerinci.
Kegiatan seperti ini sering dilakukan, ada penanaman Padi, Jagung dan Kedele.
Tugas ini dilaksanakan oleh Prajurit Kodim 0417/Kerinci sesuai dengan program TNI AD tentang Upsus Ketahanan Pangan Nasional. (Adv)