Kerincitime.co.id, Berita Jambi – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan pemeriksaan terkait kasus “uang ketok” di Jambi. Ada 25 nama anggota DPRD Provinsi Jambi yang dijadwalkan diperiksa KPK mulai hari ini Selasa (19/3).
Menurut jadwal pemeriksaan akan dilakukan sampai 22 Maret nanti. Dalam 25 daftar nama itu ada nama Wakil Bupati Sarolangun, Hilalatil Badri dan Wabup Muarojambi Bambang Bayu Suseno (BBS) ikut diperiksa. (red)
Berikut 25 saksi yang diperiksa KPK:
- Salim Ismail
- Sopian
- Wiwid Iswara
- Agus Rahma
- Eka Marlina
- Fachrurozi
- Hasan Ibrahim
- Hasim Ayub
- Muntalia
- Sainuddin
- Zainul Arfan
- Bambang Bayu Suseno
- Bustami Yahya
- Budiyako
- Hilallatil Badri
- Luhut Silaban
- M Khairil
- Mely Hairia
- Mesran
- Samsul Anwar
- Jamaludin
- Edmon
- Salam HD
- Supriyanto
- Arrahmat Eka Putra